
Berawal dari tatap dan basa-basi ringan sambil berjalan ke arah parkiran kampus, disitulah awal semua kisah panjang ini dimulai. Mulai dari follow Instagram, kencan untuk pertama kali di Gandaria City, lalu kami memutuskan untuk upgrade hubungan dari yang awal orang asing> teman> berpacaran.